Renungan;
Ada tiga gelas, gelas plastik, gelas kaca, gelas logam. Ketika dituang minyak panas gelas plastik meleleh karena tak tahan panas, gelas kaca pecah karena juga tak tak tahan panas, hanya gelas logam yang utuh karena lebih tahan panas.
Uang itu panas
uang itu panas, panas bagai bara api. Makin banyak uang maka rasanya akan semakin panas. Banyak manusia yang hancur karena uang karena ngak tahan panas. Karena itu rubahlah dirimu dari plastik menjadi logam agar kuat dan tahan panas. Sehingga kalian bisa mengendalikan harta kekayaan,mengelola usah, dan tak hancur meskipun berlimpah uang.
Pengusaha itu melelahkan dan butuh kekuatan
- Makin banyak uang, makin banyak kebutuhan, makin melelahkan.
-Makin besar usaha, makin banyak melibatkan orang banyak, makin melelahkan,
kuatkan dirimu bagai gelas logam, agar kua mengemban amanah, karena kaya, pengusaha,jabatan, kedudukan, itu semua butuh kekuatan.
Isyarat Nabi S.A.W
Kelak di ahir jaman umatku akan dicoba dengan kemiskinan,sakit,kematian, tapi mereka kuat. Begitu diuji dengan kelimpahan rejeki, maka mereka akan hancur, lupa ibadah,lupa aherat dan lupa Tuhannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar