Kamis, 04 September 2014

Keutamaan Shalat Tepat Kepada Waktunya


Diriwayatkan dari Abdullah bin Mas'ud, ia berkata , " Aku bertanya ke Rasullulah, amal apa yang paling dicintai Allah?" Beliau bersabda, " Shalat tepat  kepada waktunya." Ia bertanya lagi, "kemudian apa?" Beliau menjawab, " Kemudian berbakti kepada kedua orang tua" Ia bertanya lagi, " Kemudian apa?" Beliau menjawab, " Jihad fi sabilillah."

"Jihad fi sabillah," yakni untuk menegakkan kalimat Allah dengan jiwa dan harta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar